Babad Arya Kutawaringin

 Babad Arya Kutawaringin


Bermula dari Maharaja Manu yang menjadi Raja Medang Kemulan. Beliau inilah yang merupakan moyang dari Arya Kutawaringin. Dalam suatu penyerangan yang dilakukan oleh pasukan Majapahit ke Bali yang dipimpin oleh Patih Gajah Mada, Arya Kutawaringin juga ikut dalam penyerangan tersebut. Atas kearifan Patih Gajah Mada menerapkan daya upaya dan siasat penyerangan, akhirnya Bali berhasil ditaklukkan Majapahit. Setelah kemenangannya, lalu Patih Gajah Mada membagi-bagikan tugas kepada para Arya untuk mengayomi pulau Bali. Adapun tugas tersebut diberikan kepada Arya Kutawaringin untuk mengayomi wilayah Gelgel, Arya Kenceng di Tabanan, Arya Belog di Kaba-kaba dan sebagainya. Di Gelgel akhirnya Arya Kutawaringin mengembangkan keturunannya. Siapa sajakah yang termasuk keturunan Arya Kutawaringin, Bagaimanakah kisah kehidupan Beliau setelah di Bali? Silakan menyimak buku ini sebab hal tersebut telah dikupas secara jelas di dalamnya. Bila Anda termasuk warga Arya Kutawaringin, tentu buku ini sangat tepat bagi Anda, untuk mengetahui silsilah kehidupan leluhur.


Karya  :  Drs I B Rai Putra

Ukuran : A5

Harga : 35.000

Berat +- : 150 g


wa https://wa.me/6281936023593

www.tokopedia.com/mbukubali

www.shopee.com/mbukubali

www.bukalapak.com (cari : m buku bali)


#mbukubali #bukubali  #bukuHindu #bukuBabadBali #bukuArya #bukuAryaKutawaringi




Tidak ada komentar:

Posting Komentar