Bhagawad Gita Terjemahan Bergambar Kecil

 Bhagawad Gita Terjemahan Bergambar Kecil


Buku ini lebih mudah dimengerti dengan tampilan bergambar seperti komik. Bukan terjemahan dan komentar Bhagawad Gita, sloka demi sloka, seperti yang sudah banyak beredar. Tetapi menjelaskan apa yang diajarkan oleh Bhagawad Gita.

Bhagawad Gita adalah kita tentang yoga yang paling unggul, par excellence (Graham M. Scweig). Sekalipun Bhagawad Gita ditujukan kepada semua orang, tetapi sebagai sebuah kitab filsafat tidak mudah untuk dipahami (Swami Krishnananda).

Buku ini berupaya untuk menerjemahkan konsep-kosen filsafat itu ke dalam bahasa sederhana yang mudah dimengerti.

Tiga Yoga utama: Jnana, Bhakti dan Karma yang merupakan inti dari Bhagawad Gita, dijelaskan melalui kehidupan para yogi: Bhagawan Ramana Maharsi (Jnana). Mirabaai, Tulsidas, Ramakrishna Paramahamsa (Bhakti). Mahatma Gandhi, Binoba Bave, Baba Amte, Anna Hazare (Karma).

Buku ini lain dari buku tentang Bhagawad Gita yang sudah ada sebelumnya.


Karya  : Gun Gun

Ukuran : A6 (buku saku tebal)

Harga : 95.000

Berat +- = 800 gram


wa https://wa.me/6281936023593

www.tokopedia.com/mbukubali

www.shopee.com/mbukubali

www.bukalapak.com (cari : m buku bali)


#mbukubali #bukubali  #bukubali #bukuhindu #bukubhagawadgita




Tidak ada komentar:

Posting Komentar