Basa Basi Bali

Basa Basi Bali

Basa-basi sesungguhnya cuman sepotong ungkapan rasa, ala kadarnya, tak terlalu pentung untuk diperhatikan, biarkan seadanya, silakan lewat begitu saja. Sesama orang Bali, basa-basi adalah tata krama, sumber kebahagiaan, sejumput kewajiban, yang dijadikan ekspresi luapan rasa saling memperhatikan dan saling memiliki. Dalam industri turisme, basa basi Bali menjadi sesuatu sangat berharga, memiliki bersama sopan santun yang mat dibutuhkan. Basa-basi Bali kemudian bergerak cepat menjadi mesin uang, cumber kemakmuran duniawi. Karena itu harus diurus agar setiap saat berbaik gesit mendatangkan untuk bertumpuk-tumpuk.

Karya : Gde Aryantha Soethama
Ukuran : A5
Harga : 60.000

www.tokopedia.com/mbukubali
wa : 081936023593



Tidak ada komentar:

Posting Komentar