Pupulan Kriya Patra Paruman Agung Pedanda Siwa Budha Bali – Lombok - Nusra

Pupulan Kriya Patra
Paruman Agung
Pedanda Siwa Budha
Bali – Lombok - Nusra

Manusa yadnya adalah suatu upacara yang bertujuan untuk memelihara kehidupan manusia dan membersihkan lahir batin manusia mulai dari terwujudnya jasmani di dalam kandungan di Ibu sampai manusia itu mengakhiri hidupnya di dunia fana ini. Bagi masyarakat awam, melaksanakan langkah-langkah ini memerlukan suatu alat bantu berupa mengadakan upacara-upacara yang pada dasarnya upacara-upacara itu tidak dapat dipisahkan dengan upakara yaitu bebanten, yang besar atau kecilnya sesuai dengan keadaan atau kemampuan seseorang. Pembersihan atau penyucian  lahir bathin manusia selama hidupnya, bahkan sejak manusia itu masih dalam kandungan ibunya, dianggap perlu agar seseorang mampu dan dapat menerima ilham, petunjuk-petunjuk suci dari Ida Hyang Widhi Wasa, sehingga selama hidupnya tidak menempuh jalan yang sesat melainkan selalu berada di dalam dharma, dapat berfikir, berkata dan berbuat benar.

Karya  :  Yayasan Dharmopadesa Kabupaten Tabanan
Ukuran : A4
Harga : 75.000

www.tokopedia.com/mbukubali
wa : 081936023593



Tidak ada komentar:

Posting Komentar