Secara sosio-teologis keempat komponen ini akan berdampak banyak pada diri setiap orang baik terhadap kebangkitan rasa ketuhanan maupun rasa tanggung jawabnya kepada lingkungan sosial. Ke dalam diri yang dijelajahinya dalam bentuk pengalaman spiritual mampu terefleksi di luar sehingga harmoni dengan masyarakat sekitar dengan baik.
Karya : I Wayan Sujana
Ukuran : A5
Harga : 62.000
www.tokopedia.com/mbukubali
wa : 081936023593
Tidak ada komentar:
Posting Komentar