Citra Wanita Dalam Kakawin Ramayana

Citra Wanita
Dalam Kakawin Ramayana
(Cermin Masyarakat Hindu tentang Wanita)

Sejarah telah membuktikan bahwa cerita Ramayana senantiasa menarik perhatian jutaan umat manusia dari masa ke masa di berbagai negara. Cerita atau epos (wiracarita) Ramayana telah memberikan inspirasi kepada para seniman, pemikir politisi dan rohaniawan di seluruh dunia. Pembicaraan melalui berbagai seminar atau seminar telah dilakukan sepanjang zaman mengenai ajaran yang terkandung dalam cerita ini, cerita Ramayana menjadi lakon dalam berbagai pementasan tari baik tradisional maupun modern. Ajaran kepemimpinan yang terkandung sangat relevan dengan perkembangan masyarakat telah mengilhami para politisi untuk melakukan swadharmayana. Demikian pula para pelukis dan pematung tiada hentinya untuk mencari inspirasi dari Mahakarya karya Adikavi Valmiki.

Karya  : Dr. I Made Titib
Ukuran : A5
Harga : 26.000

www.tokopedia.com/mbukubali
wa : 081936023593


Tidak ada komentar:

Posting Komentar