Kitab Aji Sangkya 1947

Kitab Aji Sangkya 1947

Sangkya menerangkan dari pikiran timbul akasa dan pertiwi, dari pertiwi timbul mahkluk di sini kita mendapat wiweka bahwa pikiranlah rahasia dunia. Maka dari itu mereka yang telah merasa dipermainkan oleh dunia dan ingin akan berbalik menguasai dan mempermainkan dunia, ia harus dapat menguasai atau mempermainkan pikirannya tetapi tidak membiarkan dirinya selalu dipermainkan oleh pikirannya tetapi pada umumnya orang tunduk kepada perintah pikirannya karena ia tidak dapat melihat alam selain alam pikiran.

Karya : Ida Ketut Jelantik
Ukuran : A5
Harga : 20.000

www.tokopedia.com/mbukubali
wa : 081936023593

#bukubali #bukuhindu #bukusejarahhindu #bukuajisaka


Tidak ada komentar:

Posting Komentar