Pokok-pokok Ajaran Hindu

Pokok-pokok Ajaran Hindu

Kitab suci agama Hindu adalah Weda Sabda Tuhan yang menjadi acuan tertinggi dan paling utama dalam mengembangkan tuntunan hidup beragama Hindu. Isi Weda adalah Sanatana Dharma yaitu kebenaran yang kekal abadi. Tetapi dalam penerapannya isi Weda yang Sanatana Dharma itu harus selalu Nutana. Dalam bahasa Sansekerta kata Nutana artinya selalu muda dan segar. Kebenaran yang kekal abadi itu dalam penerapannya harus dikemas dengan adat istiadat budaya yang senantiasa selalu disesuaikan dengan kebutuhan zaman.

Karya  : Drs. I Ketut Wiana, M.Ag
Ukuran : A5
Harga : 60.000

www.tokopedia.com/mbukubali
wa : 081936023593

#bukubali #bukuhindu #bukuajaranhindu


Tidak ada komentar:

Posting Komentar