Viratvidya
Kosmologi Hindu
Penciptaan, Pemeliharaan dan Peleburan
Serta Penciptaan Kembali Alam Semesta
Kosmos adalah nama lain dari alam semesta atau jagat raya. Kosmos dalam filsafat dan teologi Hindu dipandang sebagai ciptaan Brahma (Tuhan Yang Maha Kuasa). Kosmos mengalami siklus kelahiran dan kematian berulang-ulang. Agama Hindu juga merupakan agama yang memiliki skala waktu sesuai dengan skala waktu kosmologi modern. Siklusnya bergerak dalam perhitungan sehari-semalam Brahma. Gambaran penciptaan alam semesta yang berlangsung di setiap awal siklus kosmik suatu tema yang dikenal dengan nama tarian kosmik Siva atau Siva Nataraja. Siva yang sedang menari dilukiskan memiliki empat buah lengan. Lengan atas kanan memegang tambur suaranya melambangkan suara penciptaan, lengan atas kiri memegang lidah api, suatu peringatan bahwa alam semesta yang baru diciptakan ini, pada miliaran tahun kemudian akan dihancurkan. Di sini terdapat benih-benih gagasan astronomi modern.
Karya : I Ketut Donder
Ukuran : A5
Harga : 74.000
www.tokopedia.com/mbukubali
wa : 081936023593
#bukubali #bukuhindu #bukukosmologihindu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar